Berita Hasil Balapan

Jorge Lorenzo Berjaya di Free Practice Le Mans 2016

Jorge lorenzo le mans

 

Hasil Impresif didapatkan oleh Jorge Lorenzo, menjadi yang tercepat di Free Practice Le Mans 2016 dengan torehan waktu 1 menit32,830 detik (311,5 km/j)

Sementara Marc Marquez berada di posisi ketiga dengan catatan waktu 1 menit 33,313 detik di belakang Andrea Ianone yang berada di urutan ke dua. Hasil baik juga didapatkan oleh Pol Espagaro yang finis di urutan ke empat disusul oleh pembalap dari tim Ducati Andrea Dovizioso.

Dua Pembalap dari Tim Suzuki Ecstar Aleix Espagaro dan Maverick Vinales berurutan berada di posisi ke 6 dan ke 7. Rekan setim Marc Marquez di Repsol Honda Team, Dani Pedrosa harus puas berada di posisi ke 8 disusul oleh Hector Barbera.

Valentino Rossi melengkapi posisi 10 besar pembalap tercepat di sesi Free Practice Le Mans 2016.

Berikut daftar lengkap hasil Free Practice Le Mans 2016 untuk kelas MotoGP :

 

Hasil Free Practice Le Mans 2016

 

 

 

 

 

About the author

eroy_id

Saya adalah pencinta otomotif khususnya dunia MotoGP, selain sebagai Penulis di motogpstar.com saya juga bekerja disalah satu e-commerce Indonesia. Pertama Kali menyukai MotoGP pada saat umur 15 tahun ketika di SMP.

Leave a Comment